Parade Fakultas Ekonomi 2024 merupakan program kerja inovasi baru yang diadakan atas hasil diskusi dari 3 Himpunan Mahasiswa Program Studi yaitu Ekonomi Pembangunan, Akuntansi, dan Manajemen. Program kerja Parade ini hadir dengan tujuan untuk mengapresiasi para wisudawan yang telah menyelesaikan studinya di Fakultas Ekonomi serta sebagai persembahan terakhir untuk para …
Read More »Meneweek 2023
Program kerja Meneweek 2023 dilaksanakan hari Selasa, tanggal 2 Januari 2024. Tujuan dari Meneweek ini adalah untuk memberikan apresiasi kepada setiap elemen yang telah membantu HMPSM selama periode 2023 dan menjalin hubungan baik dan kerja sama antara HMPSM dan seluruh elemen yang telah membantu HMPSM selama periode 2023. Adapun hampers …
Read More »WORKSHOP 2023
Workshop 2023 merupakan salah satu Program Kerja yang dimiliki oleh Divisi Human Resource Development Himpunan Program Studi Manajemen (HMPSM). Program Kerja Workshop 2023 memiliki tujuan meningkatkan softskill mahasiswa dengan menggunakan metode pelatihan secara langsung (learning by doing). Program kerja ini dipersiapkan sekitar 3 bulan lamanya dengan total 18 orang Mahasiswa …
Read More »Apprenticeship 2023
Program Kerja HMPSM Apprenticeship 2023 dilaksanakan selama kurang lebih tiga bulan yaitu mulai dari 11 September 2023 – 09 Desember 2023. Tujuan dari program kerja ini adalah untuk mengenalkan sistem dan cara kerja HMPSM melalui simulasi perencanaan dan realisasi kegiatan. HMPSM Apprenticeship 2023mengangkat tema “Grow with HMPSM? Why Not?” yang …
Read More »MENESTORE 2023
Program Kerja Menestore 2023 dilaksanakan pada tanggal 19 Juni 2023 – 17 November 2023. Menestore 2023 hadir dengan membawa tema baru yaitu “The Future is Yours”. Seperti Tujuan dari kegiatan ini Menestore 2023 hadir untuk menyajikan merchandise yang menarik dalam segi design dengan tetap menunjukkan identitas dari HMPSM UNPAR. Berbagai …
Read More »MAKAN MALAM MANAJEMEN (M3) 2023
Program Makan Malam Manajemen (M3) 2023 merupakan salah satu program kerja yang dimiliki oleh Divisi Student Welfare Himpunan Mahasiswa Program Studi Manajemen (HMPSM). Program kerja Makan Malam Manajemen 2023 memiliki tujuan untuk menyambut mahasiswa baru agar merasakan sambutan secara langsung oleh masyarakat Manajemen UNPAR dan memberikan informasi kepada mahasiswa baru …
Read More »